Kosmik Gelar Launching Buku dan Diskusi Ruang Literasi
Makassar, Baruga – Korps Mahasiswa Ilmu Komunikasi (Kosmik), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip), Unhas menggelar kegiatan Launching Buku ‘Di Luar Jam Kuliah’ dan Diskusi dengan tema Buku dan Ruang Literasi. Acara ini bertempat di Aula Prof. Syukur Abdullah pada Sabtu (03/02/2018). Kegiatan ini…
Warrior United Menangkan LBM Tahun Ini
Makassar, Baruga – Bertempat di Lapangan Ramsis Universitas Hasanuddin, Liga Biru Merah Kosmik memasuki babak Semi Final yang mempertemukan SKRIPS14N FC melawan Warrior United. Pertandingan yang dimulai pada sore hari ini (16/12) berlangsung seru meskipun lapangan dalam kondisi tergenang air. Pertandingan hari ini sekaligus menutup…
Hari Kedua, Lima Pertandingan Isi LBM 2017
Makassar, Baruga – Liga Biru Merah (LBM) hari kedua kembali dilaksanakan pada Jumat (15/12/2017),berlangsung di Lapangan Ramsis Universitas Hasanuddin. Lima laga pertandingan mengisi LBM hari ini. Pertandingan pertama dibuka dengan pertandingan oleh Alis Army FC melawan PU FC. Babak pertama berlangsung dengan alot. Teguh, salah…
Drama Di Pembukaan Liga Biru Merah
Makassar, Baruga – Liga Biru Merah memasuki hari pertama pada Kamis (14/12/2017), kejuaraan ini dimulai sore tadi di Lapangan Ramsis Universitas Hasanuddin. Enam dari tujuh klub yang bertanding hari ini yaitu Alis Army FC, Mager FC, PU FC, Warrior United, SKRIPS14n dan Doa Ibu FC….
Simulation Zero, Wadah Pengembangan Skill Public Relations
Makassar, Baruga – Korps Mahasiswa Ilmu Komunikasi (Kosmik) melalui Kelompok Pengembangan Public Relation (KPPR) melaksanakan Simulation Zero Public Relations di Ruang B Kema Fisip Unhas pada Jumat, 8 Desember 2017. Kegiatan yang mengangkat tema “Improve Your Skill” ini menfokuskan kegiatan pada bentuk praktik sekaligus sebagai…
Bedah Buku Pejalan Anarki
Berdasarkan studi “Most Littered Nation In the Word” yang dilakukan oleh Central Connecticut State University pada maret 2016 lalu, Indonesia dinyatakan sebagai negara yang menduduki Peringkat Ke-60 dari 61 negara soal minat membaca. Sangat miris rasanya mendengar hal tersebut di tengah pertumbuhan tekhnologi yang sangat…
Kosmik dan UKM Liga Film Unhas Gelar Screening Film Karya Peserta IMC
Makassar, Baruga – Pelataran Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) Universitas Hasanuddin Makassar dipenuhi mahasiswa, Rabu (30/8). Mereka menyaksikan pemutaran film karya peserta Indie Movie Class (IMC) yang digelar oleh Korps Mahasiswa Ilmu Komunikasi (Kosmik) FISIP Unhas dan bekerjasama dengan UKM Liga Film Mahasiswa Unhas. Film-film tersebut…
Berkomunikasi Melalui Film
Makassar, Baruga – Indie Movie Class memasuki hari ketiga pada Minggu (6/8). Para peserta yang mengikuti kegiatan di ruang B Kema Fisip Unhas ini telah menerima 6 materi sejak Jumat lalu. Pada hari ketiga, materi pertama ialah materi Kepenulisan Skenario yang dibawakan oleh Nafila Aindina…
Menambah Wawasan Melalui Materi
Makassar, Baruga – Memasuki hari kedua Indie Movie Class (IMC), pada Sabtu (6/8/2017), materi dimulai pada pukul 10.00 oleh Mariessa Giswandhani dengan materi artistik. Dalam materinya, Mariessa menjelaskan bahwa setiap departemen pasti berbeda cara membaca skenarionya, terutama artistik. Mariessa juga menambahkan penjelasan mengenai unsur mise…
Categories
- Event (85)
- Event App (1)
- Kosmik Update (31)
- Press Release (104)
- Uncategorized (12)